Malandik

Lomba malandik atau lomba layangan adalah salah satu perlombaan tahunan yang digelar oleh pemuda di Solok, terutama dalam memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia. Biasanya perlombaan sudah dimulai sebulan sebelum puncak peringatan, dan diikuti oleh pemuda dari berbagai kampung dan diselenggarakan hampir setiap hari.

Vlog by Ihlam Arrasulian & Novi Satria Kitiang
30 Juli 2019


Posted

in

by