Tag: Pasirputih
-
Residensi Penulis di Lombok Utara
April 2018 lalu, salah seorang anggota Komunitas Gubuak Kopi, Albert Rahman Putra, terpilih untuk mengikuti program Residensi Penulis Indonesia 2018. Program ini dikelola oleh Komite Buku Nasional (KBN) bersama Beasiswa Unggulan – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Dalam program ini, Albert menajalankan residensinya di Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, selama dua bulan terhitung Juni – Agustus…
-
Perkenalan dengan Lombok Utara
Catatan residensi di Lombok Utara #1 Bagi saya perkenalan dengan Lombok Utara telah berlangsung sejak 2013 lalu. Saat itu saya bersama beberapa kawan terlibat dalam program AKUMASSA Bernas yang digagas oleh Forum Lenteng di Cisarua, Bogor. Di sana saya bertemu dengan Sibawaihi, salah seorang pegiat di Komunitas Pasir Putih dari Lombok Utara. Dalam proyek tersebut…