Tag: Sawahlunto
-
Menyimak Lorong-lorong Kolonial Berkisah
Pagi Selasa (15/10) rombongan lokakarya Kurun Niaga #4 berangkat menuju Sawahlunto. Berangkat menggunakan bus dengan suasana yang riang gembira. Kita melakukan perjalanan hanya 1 jam 15 menit dan sampailah di museum kereta api sawahlunto. Untuk memasuki museum kereta api, pengunjung bisa membayar karcis masuk seharga Rp 8000,- /orang. Saat memasuki ruangan museum, kita akan disodorkan…
-
Yang Katanya Taman Satwa
Taman Satwa Kandi, saya mengenal tempat ini pada awal tahun 2014 lalu. Waktu itu saya bersama teman-teman menikmati liburan. Saya tidak tahu ternyata di bagian tepi (utara) kota yang terkenal sebagai salah satu tambang batu bara tertua di Indonesia ini, memiliki sebuah taman satwa yang juga ada wahana permainannya. Saat masuk ke taman satwa ini…
-
Di Atas Lubang-lubang Tambang
Menyusuri setiap bangunan dengan kisah-kisah yang mengikutinya memberikan pengetahuan sekaligus fakta-fakta mengejutkan. Termasuk di sini, di kota yang masih sangat kental dengan arsitektur zaman kolonial ini menyimpan berbagai cerita kehidupan dari masa sebelum kita. Kota yang terkenal dengan kota tambang ini bernama Kota Sawahlunto. Kota yang manyuguhkan pemandangan perbukitan dengan jalan yang berkelok-kelok.