Tag: Solok

  • Menyebar Kata-kata Kota

    Senin, 28 Agustus 2023, setelah beberapa hari yang lalu kami telah memilih tanggal untuk mengadakan pameran, jadi siang ini Riski pergi ke beberapa rumah tetangga yang pernah kami temui sebelumnya. Maksud kedatangan ia kali ini adalah turut mengundang untuk hadir di pembukaan Presentasi Publik Lumbung Kelana Gubuak Kopi #2. Sementara itu saya masih melanjutkan mengecat…

  • Wajah Baru Pasar Raya Solok

    Pasar Raya Solok adalah salah satu pasar tradisional yang cukup besar di Sumatera Barat. Pasar ini aktif setiap hari dan hari teramai adalah Selasa dan Jumat. Pasar ini menjadi pusat perbelanjaan warga Solok dan beberapa wilayah tetangga, seperti Sawahlunto, Kabupaten Solok, Sijunjung, dan sekitarnya. Pasar Raya Solok terletak di pusat Kota Solok yang menjadi salah…

  • Silaturahmi Bermusik adalah yang Utama

    Awal bulan Maret kami dibuka dengan acara gigs musik underground yang dibuat bersama kawan-kawan Selasa Distorsi di Solok. Gigs underground kali ini termasuk dalam rangkaian acara tur band Fingerprint yang bernama Determinasi Tour. Tur kali ini bertujuan untuk mempromosikan album terbaru yang mereka rilis, yaitu Determinasi. Acara ini diselenggarakan di Gudang HJM – Banda Panduang…

  • Puisi Lingkar Utara: Mencintai adalah Puisi

    Mambangkik Kato Tarandam Kamis, tanggal 27 Januari 2022, Puisi Lingkar Utara (PLU) kembali mengadakan kegiatan berpuisi yang dilaksanakan di Rumah Tamera, Ampang Kualo. Kegiatan tersebut sudah menjadi agenda rutinan bagi para pecinta puisi yang ada di Kota Solok. “Event ini biasanya kami adakan setiap dua minggu sekali, tiap hari kamis.” Ujar Rozi Erdus, salah seorang…

  • CAPITAL FLOWER YANG TUMBUH DI TEBING SOLOK

    Catatan Proses Tenggara Festival 2020 Hari ini adalah hari ke tiga program Artist in Residence berjalan, semua seniman sudah berada di depan medianya masing-masing. Memegang kuas dan kaleng cat, naik ke atas tangga dan skavolding. Berdansa dan menari dan masih diiiringi bebunyian hujan. Lokasi yang sama ditempati untuk beberapa seniman. Salah satu lokasinya ada di Gedung…

  • Estafet Menuju Tenggara

    Ini adalah awal November. Saya tidak bangun pagi, tapi jam setengah lima subuh, saya mendengar alarm  seorang kawan berdering beberapa kali. Memang saya masih terjaga sedari bangun siang tadi. Minggu, 1 November sudah terjadwalkan kita akan bangun subuh untuk berangkat ke lokasi Car Free Day (CFD) di Kota Solok. Sepertinya sudah sebulan lebih saya tidak…

  • Kaget

    Kaget, mendengar dan menanggapi persoalan yang kemudian menjadi masalah besar lalu serius. Kadang melelahkan, ini tidak hanya peristiwa dunia kesehatan, namun juga ekonomi, sosial, pilitik agama dan budaya. Bagaimana tidak, bagi umat muslim peristiwa ini menghantarkannya pada sesuatu yang sangat jarang dialami. Hadir menjelang Ramadhan banyak hal yang berubah dari sebelumnya hingga praktik dan lokasi…

  • Mural dan Warga di Kota Solok

    Repotase Solok Mural Competition Solok hari ini adalah sebuah kota dan kabupaten yang berada di Sumatera Barat Indonesia. Lokasinya yang strategis berada di persimpangan jalan lintas provinsi, selalu dibunyikan di berbagai promosi.  Dari arah Selatan jalur lintas dari Provinsi Lampung, Provinsi Sumatra Selatan, dan Provinsi Jambi, kota ini merupakan titik persimpangan untuk menuju Kota Padang sebagai…

  • Banyak Saketek

    Banyak Saketek merupakan sebuah permainan tradisional yang biasa dimainkan oleh anak-anak di Solok. Permainan yang sangat musikal ini hampir sama dengan permainan “hompimpa“, namun menghadirkan teks-teks dan melodi yang sangat lokal, serta teks-teks yang sering kali merujuk pada situasi yang sedang hangat di sekitar lokasi dan kalangan anak-anak tersebut. Vlog by Joe Datuak Solok, 7…

  • Dulu Kini Bersama Orkes Taman Bunga

    Dulkinhe adalah salah satu lagu ciptaan Orkes Taman Bunga yang mengajak kita mengamati lagi kebiasaan-kebiasaan yang pernah menubuh pada diri kita, yang sangat berkaitan dengan perkembang teknologi bermedia. Malam itu, di Pembukaan Pagelaran Seni Multimedia: Lapuak-lapuak Dikajangi #2, Orkes Taman Bunga mengajak kita menari-nari menertawakan kebiasaan kita bersama. Vlog by @joe.datuak Solok, 1 November 2018

  • Perpustakaan Apung Kota Solok

    Kesadaran akan pentingnya banyak membaca bukanlah hal baru lagi untuk dikampanyekan. Kali ini Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kota Solok bersama Komunitas Solok Kreatif Center menghadirkan sebuah wadah membaca berupa Pustaka Apung di belakang tribun Lapangan Merdeka Kota Solok. Perpustakaan ini baru hadir sekitar September 2018 lalu.

  • Jajanan Tusuk

    Jajanan tusuk adalah salah satu kuliner yang kembali ramai kita temukan di Kota Solok. Di jajanan yang sama, sebenarnya kini menunya tidak hanya telur gulung, ragamnya antara lain: sosis tusuk, bakso bakar, nuget, bakso kripsi, dll. Beberapa jajanan ini bisa kita temukan di depan Taman Kota Solok atau yang sekarang dikenal dengan nama Taman Syekh…

  • Main Kotak Pos

    Kotak Pos, adalah salah satu nama permainan anak-anak yang masih berkembang di Solok. Permainan yang sarat musikal ini sudah cukup lama terdengar, di sini anak-anak melempar dan menjawab pertanyaan sebagai tantangan menguji pengetahuan umum mereka. Jawaban-jawaban selalu menyesuaikan dengan perkembangan terkini, baik itu yang mereka peroleh dari pergaulan, media massa, dan lainnya. Beberapa waktu lalu,…

  • Riang Kesah Daun Karambia

    Vlog Kampuang – Suatu hari di Munggu Tanah, Salayo, Albert dan Henri Koto bertemu dua orang ibu tengah mengambil daun kering yang jatuh di sekitaran pohon-pohon kelapa (karambia). Daun-daun kering ini dikumpulkan sebagai bahan bakar, atau umpan api utama untuk tungku masak. Ibu-ibu tersebut menyebut ini sebagai alternatif, karena lebih hemat memakai kompor gas ataupun…

  • Musim Ramadhan di Pandan

    Vlog Kampuang – Musim Ramadhan di Pandan, adalah rekaman suatu malam di Jalan Pandan, di pusat Kota Solok, pada saat bulan Ramadhan. Jalan ini menjadi lebih ramai oleh para pedagang, baik itu oleh pedang kuliner maupun pakaian. Hal ini selalu terjadi beberapa tahun terakhir setiap Ramadhan, dan malam takbiran menjadi puncaknya.

  • Gudang Daur Subur

    Vlog Kampuang – Gudang Daur Subur Masih dalam rangkaian Lokakarya Media: Kultur Daur Subur, Ogy dan Zaekal bertandang ke Bank Sampah Rizky dan tempat pengolahan pupuk kompos yang berada dalam komplek Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Regional Kota Solok. Di sana kita bertemu Ibu Rizky. Dengan senang hati ia berbagi cerita tentang pengolahan sampah ini.

  • Kuliah Perkembangan Pertanian Solok

    Jum’at, 16 Juni 2017, lalu lokakarya Kultur Daur Subur di Gubuak Kopi sudah memasuki hari ketujuh. Tiga hari lagi lokakarya akan selesai, dan akan dilanjutkan dengan presentasi publik open lab pada 07 Juli 2017 nanti, di Galeri Gubuak Kopi. Siang itu seperti biasa para partisipan mulai mencari informasi lanjutan tentang isu yang akan mereka tulis…

  • Tong Sampah dan Taman Bidadari

    Selama melakukan observasi di Taman Bidadari Ogy tertarik menyimak keadaan tempat sampah di sana. Ia menemukan tempat sampah yang sudah tidak lagi berada pada tempatnya. Selain itu obrolan singkat bersama seorang yang sedang membawa anjingnya jalan-jalan, memberikan gambaran singkat tentang asiknya singgah di sana walau fasilitasnya kurang baik.

  • Mengendus dan Mengelola Sampah

    Senin siang itu, 12 Juni 2017, saya bersama fasilitator beserta partisipan Lokakarya Kultur Daur Subur lainnya  , kembali mengunjungi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Regional Kota Solok, di Ampang Kualo, Kelurahan Kampung Jawa. Saya sendiri baru pertama kali mengunjugi lokasi ini, Muhammad Risky, selaku fasilitator lokakarya meminta izin kepada satpam yang berada di kantor. Dengan senang…

  • Pesan-pesan Di Galanggang

    Vlog Kampuang – Pesan-pesan di Galanggang Rekaman suasana pacuan kuda di Ampang Kualo, Kelurahan Kampung Jawa, Kota Solok pada 13 Mei 2017 lalu, oleh pemerintah daerah Kota Solok, bersama pemuda setempat. Dalam pacuan itu tidak jarang panitia berorasi menyampaikan pesan-pesan dan informasi untuk para pemain maupun pengunjung. Vlog by @zekalver Solok, 13 Mei 2017 __________________________…

  • Peluru Di Pacuan Kuda

    Vlog Kampuang – Peluru di Pacuan Kuda adalah rekaman tentang suasana pembenahan lapangan pacuan kuda di Ampang Kualo, Kampung Jawa, Kota Solok menjelang perlombaan sekitar tiga minggu mendatang. Pacuan kuda ini selalu diselenggarakan setiap tahunnya, oleh pemerintah daerah Kota Solok, dan selalu diiringi dengan kegiatan pembersihan arena yang telah menjadi semak. Dalam suasana itu Riski…

  • Permainan Lintas Zaman

    Kemajuan teknologi pada saat ini menawarkan banyak kemudahan dalam berbagai aktifitas manusia. Begitu juga dalam soal permainan, diantarnya, sekarang ini semakin banyak permainan anak-anak yang berbasis perkembangan teknologi terkini, mulai dari gedget, komputer, game online, dan mainan elektronik lainnya. Kenyataan tersebut, beberapa diantara barang kali baik bagi perkembangan anak, dan tidak jarang pula berdampak buruk…

  • Dinego Tengkulak

    Pertanian merupakan salah satu komoditi unggulan di Solok. Selain terkenal dengan persawahan yang luas, Solok juga dikenal dengan hasil sayuran dan buah-buahan yang melimpah, dan juga memiliki hasil yang baik jika disandingkan dengan sayuran atau buah-buahan di pasar-pasar modern seperti foodcourt. Namun, hasil tersebut tidak menggambarkan keberhasilan petani-petaninya dalam segi penghasilan. Nyatanya saja, pendapatan petani…

  • Malamang

    Di Minangkabau sangat banyak Alek atau perhelatan yang diadakan baik itu untuk menyambut hari besar keagamaan atau kegiatan adat istiadat. Alek atau perhelatan ini tentunya butuh persiapan yang ekstra agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan lancar dan sukses. Seperti diantaranya kegiatan malamang yang dilakukan dalam menyambut lebaran Maulid Nabi, menyambut bulan suci Ramadhan atau kegiatan…

  • Merespon Jalanan Kita

    Tidak lama lagi, ada dua agenda yang membuat kita akan menyoroti situasi fisik lalu lintas di Sumatera Barat, dan tidak terkecuali Solok. Dua agenda yang saya maksud yang pertama adalah ramadhan dan lebaran, dan yang kedua adalah Tour de Singkarak. Di lalu lintas Solok-Padang, kita masih melihat beberapa titik longsor dan lubang yang dibiarkan dengan…

  • Jajanan Sore

    Vlog Kampuang – Jajanan Sore adalah pengalaman sore Tiara Sasmita ketika mengantar adiknya pergi ke tempat les di Tanah Garam, Solok. Di sana ia bersua dengan gerobak jajanan telur gulung yang memancing rasa penasarannya.

  • “yang penting caritonyo jaleh…”

    Vlog Kampuang – “yang penting caritonyo jaleh…” https://www.youtube.com/watch?v=hA6VE58Tous Vlog Kampuang – “yang penting caritonyo jaleh…” adalah rekaman suasana workshop komik oleh Zekalver Muharam, di Galeri Gubuak Kopi, Kelurahan Kampung Jawa, Kota Solok. Zekalver mengajak beberapa remaja di Kota Solok untuk menceritakan keseharian mereka, fantasi, maupun mitos-mitos unik di sekitar mereka.

  • Memilih Ketua Pemuda

    #siaranlangsungkampuang – Pemilihan Ketua Pemuda Kelurahan Kampung Jawa Arsip siaran langsung kegiatan pemilihan ketua pemuda Kelurahan Kampung Jawa, Kota Solok untuk priode 2017-2020. Siaran ini tidak berhasil merekam kegiatan hingga akhir. Sebagai tambahan, kita informasikan bahwa pemenang atau suara terbanyak diperoleh oleh calon yang bernama Mulya Ade Lesmana dari RW V.

  • Workshop Komik bersama Zekalver Muharam

    #siaranlangsungkampuang – Workshop Komik bersama Zekalver Muharam Arsip siaran langsung – kegiatan workshop komik bersama remaja-remaja Kota Solok, dipandu oleh Zekalver Muharam. Para peserta dipandu untuk menceritakan hal-hal menarik di sekitar mereka melalui medium komik strip.

  • Membingkai Isu Rantau

    #siaranlangsungkampuang – Kumpulan Presentasi Membingkai Isu “Di Rantau Awak Se” Pada 26 Februari hingga 10 Maret 2017 lalu, di Gubuak Kopi diselenggarakan lokakarya pemberdayaan media berbasis komunitas: AKUMASSA oleh Gubuak Kopi bersama Forum Lenteng. Selama lokakarya para partisipan melakukan riset dan membingkai isu-isu yang ada di sekitar lokasi Komunitas Gubuak Kopi, yakni di Kelurahan Kampung…